Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Akreditasi Jurusan Institut Teknologi Sumatera (ITERA) 2022

Daftar Isi [Tampil]

akreditasi-jurusan-itera-terbaru

Akreditasi & Jurusan Itera 2022 - 
Saat ini secara institusi Itera sudah menyandang akreditasi “B” berdasarkan surat keputusan No.SK 96/SK/BAN-PT/Ak-PKP/PT/IV/2020 yang diterbitkan oleh BAN PT.

Wajib Juga Dibaca

Institut Teknologi Sumatera (ITERA) adalah perguruan tinggi negeri yang berlokasi di Lampung. Universitas ini terletak di antara kota Bandar Lampung dan Kabupaten Lampung Selatan, tepatnya di Jalan Terusan Ryacudu, Way Hui, Kecamatan Jati Agung, Lampung Selatan.

Kampus ITERA telah dibuka pada 6 Oktober 2014, akan tetapi tetapi mahasiswa baru sudah direkrut mulai dari tahun 2012 hingga 2013.

Sejarah pendirian Institut Teknologi Sumatera dimulai dengan rencana Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan untuk mempercepat pembangunan nasional di bidang ilmu pengetahuan, teknologi, dan budaya. 

Sebelum Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan merampungkan Institut Teknologi Sumatera, pihaknya mulai menyusun proposal pada tahun 2011 terlebih dahulu untuk menentukan lokasi ITERA yaitu Kota Baru di Kabupaten Lampung Selatan.

Institut Teknologi Sumatera akhirnya berdiri pada tanggal 6 Oktober 2014, ketika Susilo Bambang Yudhoyono sebagai Presiden Republik Indonesia mengesahkannya dengan Peraturan Presiden Nomor 124 Tahun 2014. Namun proses rekrutmen mahasiswa baru Institut Teknologi Sumatera sudah dimulai dari tahun 2012 hingga 2013.

Itera saat ini hanya membuka program sarjana (S1), berikut ini akreditasinya:

Akreditasi Program Sarjana (S1) ITERA 2022

JURUSAN JURUSAN AKREDITASI
Sains Atmosfir Dan Keplanetan S1 Baik
Rekayasa Kehutanan S1 Baik
Teknik Fisika S1 Baik
Teknik Kelautan S1 Baik
Teknik Biosistem S1 Baik
Teknik Sistem Energi S1 Baik
Teknologi Industri Pertanian S1 Baik
Desain Komunikasi Visual S1 Baik
Arsitektur Lanskap S1 Baik
Teknik Material S1 Baik
Teknik Telekomunikasi S1 Baik
Teknologi Pangan S1 Baik
Teknik Pertambangan S1 Tidak Terakreditasi
Sains Aktuaria S1 Baik
Teknik Informatika S1 C
FARMASI S1 C
Teknik Sipil S1 B
Fisika S1 B
Teknik Geomatika S1 B
Teknik Geofisika S1 B
Perencanaan Wilayah Dan Kota S1 B
Teknik Elektro S1 B
Teknik Industri S1 C
Biologi S1 C
Kimia S1 B
Teknik Kimia S1 B
Arsitektur S1 C
Teknik Lingkungan S1 C
Matematika S1 C
TEKNIK GEOLOGI S1 C
Teknik Mesin S1 C


Sekian informasi terkait daftar Akreditasi Kampus dan Akreditasi Jurusan di Itera2022. Untuk informasi lebih lanjut, kamu dapat mengunjungi laman resmi tentang akreitasi kampus dan jurusan di https://www.banpt.or.id/.