Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Skor UTBK UNJ 2022, Beserta Daya Tampung dan Peminat

Daftar Isi [Tampil]

Marikuliah.com - Pada artikel ini kami akan menyajikan data skor UTBK UNJ 2022 dan peluang lolosnya di SNBT. Skor UTBK UNJ 2022 ini didapatkan dari hasil crowdsourcing (data diinput bersama-sama) atau survei.

Seperti dikutip dari Laman SNPMB, SNBT adalah jalur masuk perguruan tinggi berdasarkan tes (dulunya bernama SBMPTN). SNBT sesuai dengan namanya, menjadikan skor UTBK sebagai dasar penentu kelolosan.

Jika kamu sekarang sedang mencari data skor UTBK UNJ 2022, kamu datang pada artikel yang tepat. Silahkan perhatikan skor UTBK UNJ tahun lalu untuk mengukur peluang kelolosan kamu di jalur SNBT.

Universitas Negeri Jakarta sesuai namanya berada di Jakarta, tepatnya di Rawamangun, Jakarta Timur.

Kabar baik untuk kamu yang ingin kuliah di UNJ karena saat ini UNJ telah menyandang akreditasi "Unggul" berdasarkan Surat Keputusan BAN-PT No. 45/SK/BAN-PT/Akred/PT/II/2021, yang diterbitkan oleh BAN PT pada tahun 2021.

Dahulu orang lebih mengenal UNJ sebagai IKIP jakarta, kemudian IKIP Jakarta berubah menjadi UNJ pada 4 Agustus 1999.

skor utbk unj 2022

SKOR UTBK UNJ 2022

Berikut kami sajikan data skor UTBK UNJ yang diterima SBMPTN Tahun 2022. Dengan melihat skor UTBK UNJ tahun 2022, diharapkan akan membantu kamu untuk mengukur peluang kamu lolos SNBT tahun 2023:

Skor UTBK UNJ 2022 - Saintek

Prodi/Jurusan Skor UTBK
Biologi 554
Biologi 565
Biologi 598
Fisika 573
Ilmu Komputer 655
Kimia 583
Kimia 615
Kimia 602
Kimia 644
Pendidikan Biologi 601
Pendidikan Fisika 557
Pendidikan Informatika 534
Pendidikan Kimia 618
Pendidikan Kimia 568
Pendidikan Kimia 570
Pendidikan kimia 600
Pendidikan Matematika 585
Pendidikan Matematika 617
Pendidikan Matematika 599
Pendidikan Matematika 635
Sistem dan Teknologi Informasi 609
Sistem Informasi 622
Statistika 630
Statistika 636
Statistika 648
Statistika 648
Sumber: Schoolfess

Skor UTBK UNJ 2022 - Soshum

Prodi/Jurusan Skor
Akuntansi 621
Akuntansi 652
Akuntansi 654
Akuntansi 667
Akuntansi 667
Akuntansi 642
Bimbingan & Konseling 626
Bimbingan dan konseling 622
Bimbingan dan Konseling 601
Bimbingan dan Konseling 635
Bisnis Digital 620
Bisnis Digital 620
Bisnis Digital 652
Bisnis Digital 658
Bisnis Digital 665
Bisnis Digital 665
Bisnis Digital 671
Bisnis Digital 685
Bisnis Digital 640
Geografi 654
Geografi 655
Geografi 602
Geografi 631
Geografi 656
Geografi 704
Ilmu Komunikasi 638
ilmu komunikasi 638
Ilmu Komunikasi 663
Manajemen 625
Manajemen 629
Manajemen 631
Manajemen 640
Manajemen 651
Manajemen 657
Manajemen 713
Manajemen Pendidikan 588
Manajemen Pendidikan 589
Manajemen Pendidikan 590
Pendidikan Administrasi Perkantoran 586
Pendidikan Agama Islam 574
Pendidikan Agama Islam 590
Pendidikan Agama Islam 590
Pendidikan anak usia dini (PAUD) 554
Pendidikan bahasa Arab 551
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 596
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 537
pendidikan bahasa Indonesia 526
Pendidikan Bahasa Indonesia 539
Pendidikan Bahasa Indonesia 654
Pendidikan Bahasa Inggris 658
Pendidikan Bahasa jepang 641
Pendidikan Bahasa Jepang 600
Pendidikan Bahasa Jerman 598
Pendidikan Bahasa Mandarin 575
Pendidikan Bahasa Perancis 591
Pendidikan Bisnis 642
Pendidikan Bisnis 646
Pendidikan Bisnis 681
Pendidikan Ekonomi 582
Pendidikan Ekonomi 585
Pendidikan Ekonomi 639
Pendidikan Geografi 598
Pendidikan Geografi 580
Pendidikan guru paud 603
Pendidikan Guru Sekolah Dasar 600
Pendidikan Guru Sekolah Dasar 550
Pendidikan Guru Sekolah Dasar 614
Pendidikan Guru Sekolah Dasar 614
Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial 575
Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial 580
Pendidikan Khusus 623
Pendidikan Khusus 695
Pendidikan Masyarakat 601
Pendidikan Sejarah 680
Pendidikan Sejarah 596
Pendidikan Sosiologi 601
Pendidikan Sosiologi 664
Pendidikan Sosiologi 617
Pendidikan Sosiologi 653
pendidikan sosiologi 668
Pendidikan Vokasional Kesejahteraan Keluarga 628
Pendidikan vokasional seni kuliner / tata boga 633
Pendidikan Vokasional Tata Rias 573
pendidikan vokasional tata rias 573
Pendidikan Vokasional Tata Rias dan Kecantikan 639
Perkantoran 561
PGSD 558
PGSD 558
PGSD 599
Psikologi 650
Psikologi 662
Psikologi 627
Psikologi 657
Psikologi 665
Psikologi 686
Psikologi 697
Sastra Indonesia 559
Sastra Indonesia 601
Sastra Indonesia 642
Sastra Inggris 535
Sastra Inggris 590
Sastra Inggris 620
Sosiologi 608
Sosiologi 615
Sosiologi 656
sosiologi 657
Sosiologi 643
Sosiologi 645
Sosiologi 657
Teknologi Pendidikan 592
Sumber: Schoolfess

Daya Tampung dan Peminat UNJ - SNBT SAINTEK

PRODI/JURUSAN DAYA TAMPUNG PEMINAT 2021
BIOLOGI 36 470
FISIKA 36 272
ILMU KEOLAHRAGAAN 36 115
ILMU KOMPUTER 18 1.083
KIMIA 36 297
MATEMATIKA 36 375
PENDIDIKAN BIOLOGI 36 465
PENDIDIKAN FISIKA 36 138
PENDIDIKAN INFORMATIKA 36 487
PENDIDIKAN KIMIA 36 170
PENDIDIKAN MATEMATIKA 36 503
PENDIDIKAN VOKASIONAL KONSTRUKSI BANGUNAN 36 218
PENDIDIKAN VOKASIONAL TEKNIK ELEKTRO 27 175
PENDIDIKAN VOKASIONAL TEKNIK ELEKTRONIKA 36 120
PENDIDIKAN VOKASIONAL TEKNIK MESIN 41 117
REKAYASA KESELAMATAN KEBAKARAN 18 173
SISTEM DAN TEKNOLOGI INFORMASI 18 911
STATISTIKA 18 524
TEKNIK MESIN 18 505
Sumber: SBMPTN UNJ 2022

Daya Tampung dan Peminat UNJ - SNBT SOSHUM

PRODI/JURUSAN DAYA TAMPUNG PEMINAT 2021
AKUNTANSI 54 1.68
BIMBINGAN & KONSELING 27 797
BISNIS DIGITAL 48 2.265
GEOGRAFI 36 323
ILMU KOMUNIKASI 34 3.17
KEPELATIHAN KECABANGAN OLAHRAGA 36 126
MANAJEMEN 72 3.204
MANAJEMEN PENDIDIKAN 41 588
OLAHRAGA REKREASI 36 119
PEND. GURU PAUD 72 470
PENDIDIKAN ADMINISTRASI PERKANTORAN 36 994
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM 39 994
PENDIDIKAN BAHASA ARAB 45 536
PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA 27 576
PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS 34 726
PENDIDIKAN BAHASA JEPANG 32 521
PENDIDIKAN BAHASA JERMAN 23 229
PENDIDIKAN BAHASA MANDARIN 12 121
PENDIDIKAN BAHASA PRANCIS 18 119
PENDIDIKAN BISNIS 36 618
PENDIDIKAN EKONOMI 72 613
PENDIDIKAN GEOGRAFI 41 339
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR 102 1.682
PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL 36 371
PENDIDIKAN JASMANI 54 273
PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA 41 253
PENDIDIKAN KHUSUS 21 309
PENDIDIKAN MASYARAKAT 36 434
PENDIDIKAN MUSIK 27 107
PENDIDIKAN PANCASILA & KEWARGANEGARAAN 36 225
PENDIDIKAN SEJARAH 36 429
PENDIDIKAN SENI RUPA 32 183
PENDIDIKAN SOSIOLOGI 36 500
PENDIDIKAN TARI 23 85
PENDIDIKAN VOKASIONAL DESAIN FASHION 18 617
PENDIDIKAN VOKASIONAL KESEJAHTERAAN KELUARGA 27 307
PENDIDIKAN VOKASIONAL SENI KULINER 23 1.035
PENDIDIKAN VOKASIONAL TATA RIAS 18 665
PSIKOLOGI 108 3.539
SASTRA INDONESIA 41 591
SASTRA INGGRIS 23 1.282
SOSIOLOGI 43 1.029
TEKNOLOGI PENDIDIKAN 36 373
Sumber: SBMPTN UNJ 2022

Demikianlah pembahasan dari marikuliah.com tentang skor UTBK UNJ 2022, daya tampung dan peluang lolos di SNBT.

Terimakasih telah berkunjung di laman ini, semoga data skor UTBK UNJ 2022 ini dapat membantu kamu dalam berjuang di UTBK nanti.

Disclaimer:

  • Sekali lagi data rata rata skor UTBK UNJ ini merupakan data yang diinput secara bersama-sama, sehingga validasi dari data ini dikembalikan lagi kepada para penginput data. Jika ada data jurusan yang tidak dijumpai pada data diatas berarti belum ada responden yang bersedia untuk mengisinya.
Baca Juga: